Visi Misi
A. Visi
Menjadi program studi terdepan di Asia Tenggara pada tahun 2020 guna menghasilkan Sumber Daya Manusia bidang vokasi perbankan dan keuangan yang berkualitas, profesional, beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa seuai kebutuhan Golbal.
B. Misi
- Menyelenggarakan pendidikan dalam mempersiapkan mahasiswa mencapai kompetensi di bidang perbankan dan keuangan sesuai standar kompetensi Industri.
- Menyelenggarakan pendidikan sertifikasi di bidang perbankan dan keuangan.
- Menyelenggarakan pendidikan terapan guna membantu pengembangan industri dn pengguna lulusan di bidang perbankan dan keuangan.
- Melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat guna embantu pengembangan industri perbankan dan keuangan.
MOTTO PROGRAM STUDI PERBANKAN DAN KEUANGAN
Bright, Accountable, Nobel, Efficiency, Realible, Spritual (BANKERS)